Saat kita masih bersama sahabat kita mungkin belum terasa seberapa penting sahabat kita itu. Tapi coba rasakan ketika kita dan dia berpisah kita akan sangat kehilangan dia, tidak ada lagi yang selalu mendengarkan keluh kesah kita, saat kita kesepian sahabat selalu menemani. Setelah berpisah itu baru akan terasa betapa penting nya sosok seorang sahabat.
Sahabat itu bukan mesin ATM ...
yang hanya dibutuhkan saat perlu saja dan harus siap sedia
Sahabat itu bukan tissue ...
yang hanya dipakai untuk membuang sesuatu yang tidak berguna dan melindungi/menutupi diri sendiri dari kesulitan-kesulitan yang ada
Sahabat itu bukan tas plastik ...
yang hanya membungkusmu dari segala ancaman, lalu dibuang jika sudah usang
Sahabat itu seperti buku yang ditulisi ...
yang mau menampung semua perasaanmu, dan tak akan melupakan kebersamaanmu dengannya ... saat ia ada, kamu pun ada karena buku tak akan bisa membuka kisahnya sendirian
Sahabat itu seperti tanganmu ...
saat kamu menangis, dia mengusap
saat kamu disakiti nyamuk, dia menepuk nyamuk itu (hehehe....) Laughing
saat kamu disakiti orang, dia membelamu
saat kamu meninggalkannya, ia tak akan meninggalkanmu ...
Selalu ada ...........
( Sumber : Facebook.com )
0 comments:
Post a Comment