
[Senin, 25 Juli 2005] Hari ini merupakan hari libur semesteran MI, sehingga aku dan Ririn kesibukannya banyak diisi oleh bermain. Pada kesempatan ini, ayah menyempatkan pulang lebih awal sekitar jam 16.00, agar dapat mengajak aku dan Ririn untuk bermain ke lapangan bola, sebelah komplek rumahku. Nah, ini foto-fotonya.
Gaya dulu ah, sebelum bermain biang lala !
Asyiiikk................! Jangan lihat...